[PAMERAN] Cita-Citaku
AnnoDomini mempersembahkan: Pameran Ilustrasi: Cita-Citaku 26-28 November 2016 Waga Gallery Kemang Raya no.9D Pembukaan : 26 November, 19.00-Selesai Ilustrator: Adhitama Narespati | Arief Witjaksana |...
View ArticleMuseum Bawah Tanah di Polandia Memenangkan World Building of the Year 2016
Museum bawah tanah di Polandia baru saja memenangkan penghargaan World Building of the Year 2016 di World Architecture Festival, sebuah acara bergengsi bagi para arsitek dan desainer interior...
View ArticleKompilasi Film Horror Sejak Tahun 1895-2016
Segala sesuatu pasti punya tren-nya sendiri. Fashion, mobil, musik, film, dan lain sebagainya. Kalau ngomongin film pun, bisa dibagi menjadi tren per genre. Diego Carrera seorang kritikus film dan...
View ArticleMusik Bagus Day Edisi Pertama
Musik Bagus and Townsquare Cilandak proudly present: 1st edition of #musikbagusday at #citosjkt 1st December 2016 Music market; 10.00 AM till end Workshop; 3.00 PM till end Stage; 5.00 PM till end 2...
View Article[PAMERAN] Utarakan Jakarta
Jakarta Tenggelam!?!?!? Ayo datang dan saksikan pameran dari Utarakan Jakarta, sebuah inisiatif untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam pencegahan Jakarta dari banjir dan tenggelam 25 November...
View Article[PAMERAN] Ceramic Sky: Iris Night
Do our decisions make our fate, or do our fate make our decisions? A story that touches and asks the humanity and the divinity of all our actions, from the simplest gesture to the grandest of act and...
View Article[MINI EXHIBITION] ArchIGORpelago oleh Alam Taslim
Kamu tahu Igor Satu Mangkok? Dia adalah mutan mie goreng instan yang bergentayangan di warung-warung siap saji yang selalu ada di setiap sudut kota di Indonesia. Nah, Alam Taslim, seorang ilustrator...
View ArticlePesta Boneka #5: HOME
Pesta Boneka adalah festival boneka internasional dua tahunan yang diinisiasi oleh Papermoon Puppet Theatre sejak tahun 2008 di Yogyakarta, Indonesia. Papermoon Puppet Theatre sendiri dikenal sebagai...
View ArticleDog Songs: Puisi untuk Hewan Kaki Empat Karya Mary Oliver
Membaca puisi-puisi Mary Oliver itu rasanya seperti menyatu dengan alam. Penyair yang memperoleh penghargaan Pulitzer ini memang banyak terinspirasi dari alam sekitar, dan lirik-liriknya nggak hanya...
View ArticleSpinn Coffee Maker: Bikin Kopi di Rumah Lebih Praktis dan Ramah Lingkungan
Sekarang ini alat-alat kopi nampaknya semakin canggih dan mencoba memahami kebutuhan orang-orang sibuk yang selalu ingin minum kopi setiap hari namun belum tentu memiliki waktu cukup untuk menyeduh...
View ArticleWall of Kindness Movement
“If you don’t need it, leave it. If you need it, take it.” Kurang lebih itulah yang tertulis di tembok-tembok kebaikan ini. Berawal dari Iran, pergerakan berbagi yang sangat sederhana namun sangat...
View Article[OPEN CALL] Exhibition @ LIR Space
LIR Space adalah sebuah ruang seni independen yang berdiri sejak tahun 2011 dengan tujuan membangun lingkungan yang suportif dan positif bagi seniman muda lintas media yang berasal dari berbagai...
View ArticleFilm Come Together Wes Anderson Untuk H&M
Brand fashion H&M kembali mengeluarkan film pendek koleksinya, kali ini disutradarai oleh Wes Anderson dan diperankan oleh Adrien Brody. Siapa tahu kamu belum lihat beberapa film sebelumnya:...
View ArticleOne Line Art Karya Ilustrator Belanda Niels Kiené
Banyak hal-hal keren yang bisa kita temukan di dunia maya, salah satunya karya ilustrator asal Belanda, Niels Kiené, yang terkenal dengan continuous & one line art-nya! Kalau dilihat sekilas...
View ArticleThe Art of Impact and the Impact of Art
Bagaimana kita menciptakan dampak nyata dari seni dan cerita yang kita buat? Bagaimana kita berkolaborasi dengan orang lain untuk memperluas dampak tersebut? Dan bagaimana cara kita mengukurnya? Acara...
View ArticleInternational Number Ones Map
Semua negara di dunia pasti terkenal akan suatu hal. Ada yang terkenal akan kulinernya. Ada yang terkenal akan kebersihannya. Ada juga yang terkenal akan karakteristik penduduknya....
View ArticleRaja Kelana – Mondo Gascaro
Tahun 2000an awal, nama Mondo Gascaro mungkin lebih dikenal orang sebagai keyboardist dan pencinta lagu untuk band Sore. Setelah memutuskan untuk keluar di tahun 2012, nama Mondo berdiri sendiri dan ia...
View ArticleMagic Leap Mixed-reality Technology
Nampaknya hal-hal yang kamu tonton di Black Mirror tidak akan begitu lama terjadi di kehidupan manusia. Oh, btw kalau belum nonton Black Mirror, mending sekarang juga subscribe netflix atau sejenisnya....
View ArticleGuillermo Del Toro: At Home with Monsters
Sejak beberapa bulan lalu sampai November kemarin, filmmaker Guillermo Del Toro mengadakan tur nasional yang memamerkan hasil imajinasi yang selama ini dia tuangkan ke dalam film-filmnya melalui...
View ArticleMenjadi Lebih Peka dengan Orang Lain Lewat The Empathy Toy
Twenty One Toys, sebuah perusahaan berbasis di Kanada, menciptakan sebuah permainan yang membantu pemainnya meningkatkan kemampuan interpersonal diri sendiri, seperti empati, kegagalan, kolaborasi, dan...
View Article